Sejarah MAPALA To Manurung
A. Fase Pencetus Melihat dari kondisi kebutuhan kampus dikarena untuk pengembangan kreatifitas serta kegiatan ekstrakurikuler kepencinta alaman di Kampus VI UNM (PGSD Bone) sehingga mulailah beberapa diskusi yg di lakukan oleh 3 orang yaitu Ade Sufarman, S.Pd, Gr, A. Faizal, S.Pd, Gr dan A. Rahmat Taufik, S.Pd di tanah Bangkalae/Pantai Kering saat itu pada tanggal 10/10/2010. Di mulailah diskusi pembentukan organisasi kepencinta alaman yang dinamakan Cagurpala (Calon guru pencinta alam), namun karena merasa wadah ini tidak cukup untuk di gerakkan dengan KPA karena status ketiga orang ini adalah mahasiswa, maka ketiga orang ini bersepakat untuk mengembangkannya menjadi organisasi kemahasiswaan. Pada saat itu MAPALA Abadi Kampus V UNM (PGSD Parepare) sudah terbentuk sebelumnya maka 2 orang Ade dan Faizal melakukan konsultasi ke MAPALA Abadi untuk memahami alur pembentukan MAPALA di Kampus V UNM, dilakukanlah pertemuan sehingga hasilnya mengharuskan me...